Lokasi Hutan Pinus Pengger Dlingo Lengkap Dengan Rute Jalan

Lokasi Hutan Pinus Pengger – Yogyakarta memiliki banyak tempat wisata yang menawarkan pesona alam dan lautnya yang memanjkan seperti deretan pantai selatan di gunung kidul yang keindahan lautnya menakjubkan dan banyak spot-spot menarik yang menawarkan pemandangan yang sangat instagramable dan layak untuk dikunjungi ketika bverlibur ke jogja.

Jika diminggu lalu matajatim mengulas tentang candi ijo yang kepopulerannya cukup dikenal dan memiliki pemandangan alam hijau yang memanjkan mata maka dikesempatan kali ini matajatim akan view tentang spot baru yang ahgir-ahir ini boming dan banyak diburu para wisatawan khususnya bagi mereka yang suka dengan foto-foto selfie..

Lokasi Hutan Pinus Pengger Dlingo Lengkap Dengan Rute Jalan..!!


Lokasi Hutan Pinus Pengger – Yogyakarta memiliki banyak tempat wisata yang menawarkan pesona alam dan lautnya yang memanjkan seperti deretan pantai selatan di gunung kidul yang keindahan lautnya menakjubkan dan banyak spot-spot menarik yang menawarkan pemandangan yang sangat instagramable dan layak untuk dikunjungi ketika bverlibur ke jogja.

jika diminggu lalu matajatim mengulas tentang candi ijo yang kepopulerannya cukup dikenal dan memiliki pemandangan alam hijau yang memanjkan mata maka dikesempatan kali ini matajatim akan view tentang spot baru yang ahgir-ahir ini boming dan banyak diburu para wisatawan khususnya bagi mereka yang suka dengan foto-foto selfie..

1. Lokasi Hutan Pinus Pengger

Hutan pinus pengger ini berlokasi di kawasan reservasi HUtan Pinus milik Perhutani. Tepatnya berada di Dusun Sendangsari desa Terong Kecamatan Dlingo Kabupaten Bantul, Yogyakarta. Untuk menuju lokasi cukup mudah berikut rute menuju wisata hutan pinus pengger.

2. Rute Menuju Hutan Pinus Pengger

Untuk sampai dilokasi hutan pinus pengger ini anda tinggal arahkan kendaraan anda menuju jalan Wonosari – lalu ikuti jalan menuju bukit bintang-lanjutkan hingga sampai di pathuki gunung kidul (GCD) sampai di perempatan ambil kanan arah ke dlingo dari situ lokasi sudah cukup dekat dan penunjuk arah bisa ditemukan dengan mudah.

Anda juga bisa menemukan lokasi wisata hutan pinus ini menggunakan googlemaps.

3. Harga Tiket Masuk Hutan Pinus Pengger

Untuk menukmati keindahan dan berfoto-foto di spot unik hutan pinus pengger ini pengunjung akan dikenakan tiket masuk Rp.2000 saja dan biaya parkir Rp.3000 untuk motor dan Rp.10.000 untuk mobil.

Demikianlah informasi tentang rute dan lokasi hutan pinus pengger dlingo, bantul Yogyakarta. Semoga bermanfaat sebagai referensi liburan anda.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Keunikan Tari Topeng Betawi, Tarian Tradisional Khas Jakarta

Kampung Warna Warni Jodipan Malang Menjadi Buronan Para Selfi Mania

Bukit Baper Bumijawa, Spot selfie Baru Di Brebes